4 Resep Olahan Buah Manggis Enak dan Simpel Dibuat, Yuk Cobain

Jumat 13-09-2024,20:21 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

- 1 skm putih

Cara membuat:

  • Jika bahan sudah siap, kemudian kerok daging kulit bagian dalam, buang kulit bagian luar yang keras.
  • Masukkan semua bahan, lalu blender hingga dirasa hancur dan lembut kulitnya.
  • Setelah itu, sajikan dan dapat dikonsumsi langsung, jangan diamkan terlalu lama karena nanti akan mengental seperti puding.
  • Minuman ini akan terasa pahit, manis, dan sepat seperti rasa jamu.

BACA JUGA:4 Resep Camilan Enak dan Simpel Sehari-hari, Cobain Puding Susu Oreo Ini

BACA JUGA:Ini 5 Resep Minuman dari Buah Jeruk yang Segar dan Kaya Nutrisi, Yuk Bikin di Rumah

4. Resep popsicle manggis

Bahan-bahan:

- 3 cangkir jus manggis

- 2 kaleng susu kelapa

- 2 sendok makan mentega kelapa

- 2 buah kurma

Cara membuat:

  • Tuang air panas ke dalam mangkuk berisi kurma, haluskan selama sepuluh menit.
  • Siapkan wajan berisi susu dan mentega, panaskan. 
  • Tambahkan kurma ke dalamnya, masak selama sepuluh menit.
  • Siram cetakan popsicle dengan jus manggis, kemudian tuang campuran susu ke dalamnya.
  • Dinginkan di dalam freezer selama 40 menit, lalu sajikan.

BACA JUGA:Cek Resep Es Semangka Susu Biji Selasih, Cocok Buat Minuman Segar Pelepas Dahaga di Sore Hari Ini

BACA JUGA:4 Ide Camilan dari Buah Kedondong, Segarnya Bikin Nagih, Cek Resepnya di Sini

Inilah beberapa resep olahan buah manggis yang dapat kamu nikmati sehari-hari. Selamat mencoba.

Kategori :