8 Kegiatan Positif Ampuh Meredakan Stres, Buat Pikiran Makin Tenang dan Rileks

Sabtu 21-09-2024,15:01 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

Menulis hal-hal yang menyenangkan juga jadi solusi yang ampuh. Menuangkan pikiran dan perasaan dalam bentuk tulisan dapat memberikan kejelasan dan pelepasan mental.

Memasak atau membuat kue menjadi salah satu aktivitas yang melibatkan fokus pada proses dan hasil dapat memberikan rasa pencapaian dan kesenangan.

BACA JUGA:Berbahaya! Ini 6 Dampak Negatif Megonsumsi Kacang Mete Secara Berlebihan, Kondisi Tubuh Jadi Tidak Sehat

BACA JUGA:Kejuaraan Panahan Piala Gubernur Bengkulu Cup III 2024: Diikuti 205 Peserta, Termasuk Luar Daerah

4. Menghabiskan Waktu di Alam


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

Redakan stres yang berlebihan dengan menghabiskan waktu di alam. Contoh kegiatan alam yang dapt dilakukan untuk meredakan stres adalah brkebun.

Berkebun jadi aktivitas fisik ringan dengan memberikan kesempatan untuk berinteraksi dengan alam, situasi ini juga mampu menenangkan pikiran.

BACA JUGA:Telingamu Berdenging? Ini 4 Kemungkinan Penyebabnya, Nomor 1 Sering Dilakukan

BACA JUGA:Rohidin Mersyah Bidik Kemenangan Besar di Bengkulu Selatan, Optimis Raih 80 Persen Suara

Menghabiskan waktu di pegunungan atau hutan membantu tubuh dan pikiran rileks dengan udara segar dan pemandangan yang indah.

Jika merasa lelah cobalah beristirahat di ruang hijau seperti taman, melakukan kegiatan ini dpat menurunkan kadar stres dan meningkatkan kebahagiaan.

BACA JUGA:Oknum APH di Bengkulu Digerebek Istri Sah Saat Berduaan dengan Wanita Lain

BACA JUGA:Susu Rendah Lemak hingga Air Putih, Ini 7 Minuman Sehat Baik Dikonsumsi Oleh Ibu Hamil

5. Sosialisasi

Menghabiskan waktu bersama teman dekat atau keluarga, baik secara langsung maupun virtual, bisa membantu meredakan ketegangan.

Kategori :