Punya Banyak Bawang Putih di Rumah? Ini Ada 6 Cara Menyimpan Bawang Putih Agar Tahan Lama

Sabtu 05-10-2024,16:48 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

BETVNEWS - Punya banyak bawang putih di rumah? Ini ada 6 cara menyimpan bawang putih agar tahan lama.

Tips ini kami bagikan agar bawang putihmu yang ada di dapur tidak cepat busuk dan terbuang secara sia-sia.

Pembusukan bawang putih apabila tidak disimpan dengan baik dapat terjadi begitu cepat.

BACA JUGA:Awas! Ini 6 Efek Samping Konsumsi Daun Murbei Berlebihan, Bisa Sebabkan Dehidrasi

BACA JUGA:Suka Makan Bawang Putih Mentah? Ini 8 Khasiatnya untuk Kesehatan Tubuh

Oleh karena itu kamu wajib tahu, cara mengolah bawang putih agar tahan lama dan awet.

Untuk mengolah bawang putih agar awet dan tahan lama, berikut beberapa metode yang bisa dilakukan.

Pastikan cara penyimpanan ini diperhatikan, sehingga tidak ada kesalahan selama masa penyimpanan bawang putih.

BACA JUGA:7 Jenis Bawang Putih Dapur yang Jarang Diketahui, Yuk Kenali

BACA JUGA:Ikatan Keluarga Solok Bengkulu Dukung Paslon DISUKA di Pilwakot 2024

Cara Menyimpan Bawang Putih Agar Tahan Lama

1. Mengeringkan Bawang Putih (Bawang Putih Kering)


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

Mengeringkan bawang putih merupakan cara paling efektif untuk menyimpannya dalam waktu lama.

Cara membuat:

  • Kupas bawang putih dan iris tipis-tipis.
  • Jemur irisan bawang di bawah sinar matahari atau menggunakan oven dengan suhu rendah (sekitar 60°C) hingga kering.
  • Setelah kering, simpan bawang putih dalam wadah kedap udara di tempat yang sejuk dan kering.
Kategori :