BETVNEWS - Banyak orang mencari cara melindungi diri dari sinar UV lantaran paparan sinar yang satu ini dikenal berbahaya untuk kesehatan tubuh.
BACA JUGA:Operasi Zebra Nala 2024, Polres Bengkulu Tengah Tilang 658 Kendaraan dan 50 Knalpot Dihancurkan
BACA JUGA:Bau Badan Bikin Nggak Pede? Ini 12 Cara Mengatasinya, Dijamin Aman dan Efektif
Paparan sinar ultraviolet (UV) dari matahari yang diperoleh secara berlebihan dapat membawa risiko serius bagi kesehatan kulit dan tubuh.
Meskipun sinar matahari memiliki manfaat, namun paparan yang tidak terlindungi dan terjadi dalam waktu lama bisa menyebabkan berbagai masalah, seperti penuaan dini, sunburn, hingga meningkatkan risiko kanker kulit.
Oleh sebab itu, di era modern ini melindungi diri dari sinar UV menjadi semakin penting terutama dengan adanya perubahan iklim yang membuat sinar matahari semakin intens.
BACA JUGA:KPU Kota Bengkulu Kembali Terima 569.480 Surat Suara Pilkada
BACA JUGA:Kenali 9 Penyebab Bau Badan, Nomor 1 dan 6 Paling Mempengaruhi, Cek di Sini
Sinar UV sendiri terbagi menjadi tiga jenis, yaitu UVA, UVB, dan UVC. Jenis sinar UVA menembus lapisan kulit lebih dalam dan dikaitkan dengan penuaan dini, sedangkan UVB adalah penyebab utama sunburn dan terkait dengan risiko kanker kulit.
Sementara untuk UVC, meskipun paling berbahaya, namun sebagian besar diserap oleh atmosfer dan tidak mencapai permukaan bumi.
Lantas bagaimana cara melindungi diri dari sinar UV ini? Simak informasinya yang telah BETV rangkum dalam artikel berikut ini.
BACA JUGA:Pemkab Bengkulu Tengah Gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96
BACA JUGA:Maling Gasak Komponen Alat Berat, Perusahaan di Bengkulu Tengah Rugi Puluhan Juta
Cara Melindungi Diri dari Sinar UV
1. Menggunakan Tabir Surya dengan SPF