"Pengadaan laptop masih dalam tahap pengupayaan, sementara untuk pengadaan motor membutuhkan anggaran yang lebih besar, sehingga masih perlu dipertimbangkan lebih lanjut," ujarnya.
BACA JUGA:Kesbangpol Kaur Realisasikan Reward Paskibraka, Rp375 Ribu Per Orang
Kolaborasi yang lebih intens antara DPRD dan kecamatan serta kelurahan diharapkan dapat mempercepat perbaikan dan peningkatan pelayanan publik di Kota Bengkulu, terutama menjelang Pilkada.
Hearing ini menjadi langkah penting bagi Komisi I untuk memastikan netralitas ASN terjaga serta mendukung kelancaran proses Pilkada dan peningkatan fasilitas di lapangan.