4 Resep Minuman Olahan Pisang, Segar dan Nikmat Perlu Dicoba di Rumah

4 Resep Minuman Olahan Pisang, Segar dan Nikmat Perlu Dicoba di Rumah

Foto merupakan ilustrasi.--(Sumber Foto: iStock)

2. Kemudian kocok haan whip top beverage dan air es hingga kaku.

BACA JUGA:Beberapa Buah dan Sayur Ini Mengandung Vitamin C, Baik untuk Kesehatan

3. Tuang adonan pisang ke dalam gelas. Kamu dapat Semprotkan whipped cream di atasnya.

4. Beri topping sesuai dengan selera.

2. Resep es pisang kocok

Bahan:

- pisang raja 2 buah

- es serut

- susu kental manis 2 sdm 

- sirup coco pandan 2 sdm 

BACA JUGA:Polisi Ungkap Peredaran Obat Keras Hexymer di Rejang Lebong

Bahan santan cair:

- santan instan 50 ml 

- air 200 ml 

- daun pandan 1 lembar 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: