KPU

Mengenal Vespa Anti Tank Legendaris, Kendaraan Militer Diproduksi Saat Perang Dunia 2

Mengenal Vespa Anti Tank Legendaris, Kendaraan Militer Diproduksi Saat Perang Dunia 2

Vespa 150-TAP, vespa sipil yang dimodifikasi untuk bertempur tahun 1950-an--(Sumber Foto: Wikipedia)

Vespa tersebut dipasang tripod milik senapan mesin M1917 Browning agar tepat pada bidikan. Dalam keadaan darurat, senjata tanpa tolak balik ini bisa ditembakkan dari frame skuter.

 

Anehnya hanya sedikit perubahan yang dilakukan pada Vespa sipil ini untuk bertransformasi jadi kendaraan perang.

 

ACMA hanya memperkuat kerangka dan menurunkan persneling. Lalu, menambahkan tunggangan yang sesuai untuk M20 dan amunisinya.

 

Skuter yang dibuat ini sebagian besar dipakai selama Perang Aljazair. Tetap tidak besar tapi lumayan menyeramkan dengan moncong bazoka yang panjang itu.

 

BACA JUGA:Danlanal Bengkulu Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 11 Prajurit TNI AL

(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: