Menarik, Biasakan Hal Ini! Cara Mudah Kelola Keuangan Anti Boros

Menarik, Biasakan Hal Ini! Cara Mudah Kelola Keuangan Anti Boros

Foto merupakan ilustrasi.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BACA JUGA:Selain Ganggu Keindahan Kota Bengkulu, Baliho Bacaleg yang Terpasang Belum Masuk Waktu Kampanye

Tanpa disadari hal itu sering menggagalkanmu dalam mencapai financial goals. Ada salah satu cara pencegahan yaitu dengan menyusun daftar barang yang dibutuhkan saat hendak berbelanja dan selalu ikuti daftar tersebut. 

Bila muncul keinginan membeli hal-hal di luar daftar, kamu bisa tanyakan lagi pada diri sendiri.

BACA JUGA:Pelajar Asal Rejang Tewas, 9 Anak di Bawah Umur Jadi Tersangka

5. Simpan uang di dompet dengan jumlah seminimal mungkin

Ada batasan uang tunai di dompet, sehingga bisa membantu kamu untuk mengurangi impulsive buying, khususnya saat toko itu tak menerima pembayaran non-tunai.

BACA JUGA:Tergabung di Kloter 7, Berikut Jadwal Keberangkatan CJH Bengkulu Tengah

Inilah beberapa kebiasaan dalam mengelola keuangan, yang perlu kamu ketahui dan diterapkan dalam hidup.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: