6 Prosesi Pernikahan Adat Suku Jawa Penuh Makna, Mulai Dari Kembar Mayang Hingga Midodareni

6 Prosesi Pernikahan Adat Suku Jawa Penuh Makna, Mulai Dari Kembar Mayang Hingga Midodareni

Gambar hanya ilustrasi.--(Sumber Foto: ist)

BETVNEWS - 6 Prosesi Pernikahan Adat Suku Jawa Penuh Makna, Mulai Dari Kembar Mayang Hingga Midodareni

Pernikahan adalah proses mengikat janji suci antara seorang laki-laki dan perempuan. Pernikahan merupakan ibadah yang mulia.

Pernikahan tidak boleh dilakukan oleh sembarangan orang karena merupakan ibadah terpanjang dan hanya maut yang dapat memisahkan. 

Sebagaimana firman Allah dalam Al Quran Surat Adz-Dzariyat ayat 49

‎وَمِنْ كُلِّ شَيْءٍ خَلَقْنَا زَوْجَيْنِ لَعَلَّكُمْ تَذَكَّرُونَ

Artinya: Dan segala sesuatu Kami ciptakan berpasang-pasangan supaya kamu mengingat kebesaran Allah.

Indonesia terdiri dari beragam suku, adat, budaya dan tradisi leluhur yang dijaga secara turun temurun oleh masyarakat. Termasuk tradisi pernikahan salah satunya pernikahan adat Jawa.

BACA JUGA:Apa Arti Kembar Mayang, Jika Tidak Diangkat Sejajar Kepala dalam Pernikahan Adat Jawa

Suku Jawa adalah populasi suku yang paling banyak di Indonesia, sehingga pernikahan adat jawa adalah salah satu adat pernikahan yang paling banyak di lakukan oleh para pengantin di Indonesia.

Tanpa perlu berlama-lama, BETVNEWS telah merangkum 6 prosesi pernikahan adat Jawa yang penuh makna, yuk langsung dibaca!

1. Pasang Tarub dan Trat

Prosesi pernikahan adat Jawa yaitu Pemasangan tarub dan trat memiliki makna bahwa keluarga sedang mengadakan acara hajatan mantu, selain itu janur kuning yang melengkung menjadi sebuah harapan kemakmuran dan keberkahan bagi kedua mempelai.

2. Kembar Mayang

Prosesi pernikahan adat Jawa berikutnya yaitu kembar Mayang. Kembar berarti dua, dan mayang diambil dari nama bunga pohon pisang yang memiliki aroma sangat harum pada saat mekar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: