15 November Memperingati Apa? Cek Daftarnya Disini, Ada Hari Penyakit Paru Obstruktif Kronis Sedunia

15 November Memperingati Apa? Cek Daftarnya Disini, Ada Hari Penyakit Paru Obstruktif Kronis Sedunia

15 November Memperingati Apa? Cek Daftarnya Disini, Ada Hari Penyakit Paru Obstruktif Kronis Sedunia.--(Sumber Foto: Pexels)

Peringatan ini diprakarsai oleh Lembaga Penelitian Sistem Lingkungan yang terdiri dari National Geographic Society, Association of American Geographers (AAG), dan Esri, pada tahun 1999.

BACA JUGA:9 November Memperingati Apa? Cek Daftarnya Disini, Ada Hari Kebebasan Sedunia hingga Hari Kualitas Sedunia

National Geographic Society, bertanggung jawab menyelenggarakan Pekan Kesadaran Geografi pada bulan November 1987. Pada minggu geo-literasi inilah Hari GIS dimulai.

Tujuan dari peringatan ini adalah untuk memudahkan masyarakat menggunakan sistem geografis untuk lebih memahami dan mengelola tantangan seperti perubahan iklim, perencanaan transportasi, serta statistik populasi dan demografi. Ralph Nader, adalah sosok yang menginspirasi Hari GIS.

BACA JUGA:7 November Memperingati Hari Notaris, Cek Daftar Peringatan Lain yang Jatuh pada Tanggal Ini

GIS berfokus pada pengumpulan, tampilan, dan analisis data lokasi untuk membantu pengambilan keputusan. Selain itu, GIS digunakan untuk menentukan lokasi optimal untuk ladang angin, memprediksi zona banjir, dan merencanakan rute bus yang paling efisien.

Demikian informasi seputar daftar peringatan yang jatuh pada tanggal 15 November, mulai dari Hari Penyakit Paru Obstruktif Kronis Sedunia hingga Hari Sistem Informasi Geografi. Semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: