KPU

Dianggap Lebih Akurat dari Zodiak, Yuk Kenali 16 Tipe Kepribadian MBTI, Apa Itu?

Dianggap Lebih Akurat dari Zodiak, Yuk Kenali 16 Tipe Kepribadian MBTI, Apa Itu?

Dianggap lebih akurat dari zodiak, yuk kenali 16 tipe kepribadian MBTI, apa itu?--(Sumber Foto: reddit)

Keproibadian judging mengarah pada mereka yang cenderung bersikap tegas dan kaku dalam memutuskan suatu hal serta memiliki pendirian yang kuat dan tidak suka berkompromi dalam berbagai situasi. 

Namun mereka yang memiliki kepribadian perceiving cenderung lebih fleksibel dan adaftif sehingga lebih menerima perubahan serta terbuka pada ide baru sekalipun ide yang tidak pernah mereka pertimbangkan. 

BACA JUGA:Intip 7 Kepribadian Aisyah Istri Rasulullah, Jadilah Teladan dalam Kehidupan

16 Kepribadian MBTI

Tes kepribadian MBTI digunakan untuk mengetahui kombinasi dari keempat domain di atas dan mengetahui mana kepribadian yang paling pas untuk masing-masing orang. 

Terdapat 16 kombinasi kepribadian MBTI, yaitu :

BACA JUGA:Bikin Takjub! Ini 9 Karakter Khadijah Istri Rasulullah, Tak Hanya Taat Juga Pandai Berbisnis

1. INFP

INFP dikenal sebagai sosok yang idealis dan teguh pada prinsipnya. INFP juga setia terutama pada orang-orang yang mereka anggap penting dalam hidupnya. 

Tipe ini memiliki rasa ingin tahu yang tinggi dan cenderung terbuka pada berbagai kemungkinan sehingga menjadi sosok yang fleksibel daan adaptif.

BACA JUGA:Pahami Karakter hingga Cara Mencapai Aktualisasi Diri, Simak di Sini!

INFP merupakan orang yang putis, baik hati dan selalu ingin berbuat baik. Kepribadian ini juga pandai menjadi mediator terhadap konflik. 

2.  INTJ

INTJ merupakan orang-orang yang dapat memahami pola suatu peristiwa dengan sangat cepat dan menyusun perspektif dalam jangka panjang. INTJ juga manditi, terorganisir serta memiliki standar dan kinerja yang tinggi untuk diri sendiri dan orang lain.

BACA JUGA:5 Bahasa Tubuh yang Perlu Kamu Ketahui, Mengenal Karakter Seseorang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: