dempo

Berikut 7 Daftar Makanan yang Mengandung Zat Besi, Catat Segera dan Penuhi Asupan Mineral Ini untuk Tubuhmu

Berikut 7 Daftar Makanan yang Mengandung Zat Besi, Catat Segera dan Penuhi Asupan Mineral Ini untuk Tubuhmu

Berikut 7 daftar makanan yang mengandung zat besi, catat segera dan penuhi asupan mineral ini untuk tubuhmu--(Sumber : Doc/BETV)

Daging merah telah dikenal luas sebagai makanan yang mengandung zat besi. Daging sapi merupakan jenis daging merah yang memiliki kandungan zat besi paling tinggi dibandingkan daging kambing ataupun daging domba.

BACA JUGA:Penting Diketahui! Inilah 8 Manfaat Zat Besi untuk Kesehatan Tubuh, Cek Apa Saja

Dalam 100 gram daging sapi terdapat setidaknya 3 mg zat besi. Meski demikian, tidak disarankan untuk mengonsumsi daging merah secara berlebihan karena dapat meningkatkan kadar kolesterol pada tubuh.  

2. Sayuran Hijau

Makanan yang mengandung zat besi kedua adalah sayuran hijau. Bayam misalnya, sayuran yang satu ini terkenal akan kandungan zat besi yang tinggi sehingga bayam dinilai sebagai sumber zat besi paling baik. 

BACA JUGA:Agar Zat Besi Tidak Terbuang Percuma, Ini Tips Cara Pengolah Bayam yang Benar, Kamu Wajib Tahu!

Di dalam 180 gram bayam, terdapat sekitar 7 miligram zat besi. Bayam juga mengandung vitamin C sehingga proses penyerapan zat besi di dalam tubuh akan lebih mudah. 

3. Tahu dan Tempe

Kedua makanan yang sudah begitu merakyat ini juga memiliki kandungan zat besi yang tinggi. Kedua olahan kedelai ini dapat digunakan untuk memenuhi asupan zat besi harian. 

BACA JUGA:Wajib Tahu! 7 Makanan Ini Kaya Akan Zat Besi, Cegah Anemia dengan Langkah Mudah

Di dalam 100 gram tahu terdapat sekitar 3,5 gram zat besi dan di dalam takaran yang sama terkandung sekitar 2,5 gram zat besi pada tempe.

4. Makanan Laut 

Makanan laut atau seafood juga memiliki kandungan zat besi yang besat. Kerang sendiri memiliki kandungan zat besi sebanyak 3 mg per 100 gramnya. 

BACA JUGA:Waspada! Kenali Tanda Tubuh Kekurangan Zat Besi, Mulai Dari Kelelahan Parah Hingga Kuku Rapuh

Namun karena tidak semua orang bisa mengonsumsi makanan laut, maka biasanya orang-orang akan memilih alternatif lain dibandingkan seafood. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: