dempo

Inilah 7 Minuman Sehat Bagus Dikonsumsi Selepas Olaghraga, Kembalikan Tenaga dan Kesegaran Tubuh

Inilah 7 Minuman Sehat Bagus Dikonsumsi Selepas Olaghraga, Kembalikan Tenaga dan Kesegaran Tubuh

Ilustrasi. Inilah 7 Minuman Sehat Bagus Dikonsumsi Selepas Olaghraga--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Apalagi kandungan mineral penting yang ada dalam susu, misalnya kalsium, kalium, dan magnesium.

Sehingga susu dapat membantu mengembalikan lagi keseimbangan elektrolit tubuh.

BACA JUGA:Inilah 7 Ragam Manfaat yang Ditawarkan Daun Basil Untuk Kulit Wajah Kamu, Jitu Atasi Jerawat

BACA JUGA:Intip Ragam Manfaat Daun Basil Terutama Bagi Ibu Hamil, Salah Satunya Mengurangi Stres dan Kecemasan

2. Air perasan lemon

Memang benar, air putih memiliki rasa yang berbeda dengan minuman lainnya. Sehingga, untuk menambah sensasi rasa yang berbeda Anda bisa tambahkan sedikit perasan lemon.

Diketahui kandungan air perasan lemon atau lemon water yang memiliki vitamin C dan flavonoid. Keduanya punya antioksidan yang mampu dalam meningkatkan kesehatan tubuh.


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

BACA JUGA:5 Gejala Darah Tinggi yang Perlu Diwaspadai, Nomor 2 Paling Bahaya

BACA JUGA:Anggota DPRD Bengkulu Tengah Belum Ditetapkan, Namun Jadwal Pelantikan Sudah Keluar

3. Air kelapa

Selain susu cokelat, air kelapa juga dapat menjadi minuman yang baik setelah olahraga. Air kelapa sendiri kaya akan kandungan elektrolit dan antioksidan.

Berdasarkan studi, air kelapa tersebut mengandung kalium, bahkan jumlah kaliumnya lima kali lebih banyak daripada minuman lain.

BACA JUGA:2 Pemuda Meninggal Dunia Usai Duel Maut di Kawasan Ahmad Yani Bengkulu Selatan

BACA JUGA:Cobain 5 Resep Olahan Ayam Enak Ini, Dibikin Balado hingga Serundeng Lebih Nikmat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: