KPU

Ini Efek Samping yang Akan Terjadi Jika Kamu Makan Kemiri Berlebihan, Perhatikan Jumlahnya!

Ini Efek Samping yang Akan Terjadi Jika Kamu Makan Kemiri Berlebihan, Perhatikan Jumlahnya!

Ilustrasi. Ini efek samping yang akan terjadi jika kamu makan kemiri berlebihan, perhatikan jumlahnya!--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Namun jika pengolahan yang dilakukan tidak benar, maka kadar ini masih akan tetap ada dan mengonsumsinya dapat menyebabkan keracunan. 

Gejala keracunan yang biasanya muncul akibat konsumsi berlebih ini seperti sakit kepala, mual, muntah, dan juga diare. 

Oleh sebab itu, penting memastikan jika kemiri yang kamu konsumsi telah diolah dengan benar untuk menghindari resiko ini. 

BACA JUGA:5 Resep Semur Ayam Ala Rumahan, Dijamin Bikin Makan Makin Lahap

BACA JUGA:5 Resep Olahan Ayam yang Mudah Dibuat, Rekomendasi untuk Menu Makan Malam

4. Interaksi Terhadap Obat

Konsumsi kemiri juga dapat berinteraksi dengan beberapa jenis obat-obatan tertentu seperti obat penurun tekanan darah dan juga pengencer darah. 

Oleh sebab itu, jika kamu tengah mengonsumsi obat-obatan ini sebaiknya konsumsikan terlebih dahulu sebelum mengonsumsi kemiri. 

Pasalnya, interaksi antara kemiri dan obat-obatan tersebut dapat meningkatkan resiko efek samping serta mengurangi efektivitas pengobatan yang dilakukan. 

BACA JUGA:Jaga Kesehatan Tubuh agar Tetap Bugar, Ini 5 Rekomendasi Olahraga untuk Lansia

BACA JUGA:5 Makanan Sehat untuk Lansia, Salah Satunya Ikan Berlemak, Cek yang Lain

Demikian beberapa efek samping konsumsi kemiri berlebihan yang dapat terjadi. Sebaiknya pastikan untuk mengonsumsi kemiri dalam batas wajar sesuai kebutuhan, ya! Semoga informasi ini bermanfaat. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: