Cobain Resep Bubur Ayam Jamur Ini, Enak dan Lezat, Cukup Siapkan Bahan Berikut

Cobain Resep Bubur Ayam Jamur Ini, Enak dan Lezat, Cukup Siapkan Bahan Berikut

Ilustrasi. Cobain resep bubur ayam jamur ini, enak dan lezat, cukup siapkan bahan berikut.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

- Bawang goreng

- Kecap asin

- Jeruk nipis

BACA JUGA:Cobain 5 Resep Serba Wortel Praktis Sebagai Menu Masakan Harian, Nikmat dan Banyak Manfaatnya

BACA JUGA:3 Resep Olahan Buncis Enak dan Praktis, Cocok Jadi Menu Sehari-hari di Rumah

Cara membuat:

  • Setelah bahan sudah disiapkan, lalu buat bubur dengan mencampurkan semua bahan.
  • Lalu aduk rata dan masak sampai lembut selama 45 menit sambil diaduk supaya tidak gosong, kemudian sisihkan.
  • Membuat baceman bawang, kamu dapat blender halus bumbu, lalu tumislah sampai harum.
  • Kemudian tuang air, daun bawang, gula, dan juga garam, masak sampai air mendidih.
  • Selanjutnya dalam membuat cabai giling, rebuslah semua bahan lalu blender halus dan tambah garam, kemudian diaduk merata.
  • Kemudian ambil 1 sendok sayur bubur, tuang ke mangkuk.
  • Lalu tuang sedikit kecap asin, dan taburi kerupuk sambil dikremes, selanjutnya 1 sdm kacang tanah goreng, ayam suwir, ati ampela yang telah diiris, baceman bawang, telur rebus, dan juga cabai giling.
  • Terakhir taburlah bawang goreng dan tuang jeruk nipis.

BACA JUGA:3 Resep Olahan Rendang Daging yang Mantul, Dagingnya Lembut Bikin Makan Makin Lahap

BACA JUGA:Ini 5 Resep Minuman Olahan Mangga yang Menyegarkan, Kamu Wajib Coba

4. Resep bubur ayam kuah kuning

Bahan bubur:

- 2 mangkuk kecil nasi

- 2 sdt bumbu dasar putih

- Daun salam

- Air secukupnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: