Fenomena Kemunculan Ubur-ubur, Pemkot Bengkulu Imbau Pengunjung Pantai Berhati-hati

Fenomena Kemunculan Ubur-ubur, Pemkot Bengkulu Imbau Pengunjung Pantai Berhati-hati

Kepala Dinas Kominfo Kota Bengkulu, Gita Gama, mengimbau kepada wisatawan untuk tetap berhati-hati saat berada di Pantai Panjang Kota Bengkulu.--(Sumber Foto: Jalu/BETV)

"Selain itu, perubahan ekosistem laut akibat aktivitas manusia, seperti overfishing yang mengurangi predator alami mereka salah satunya adalah penyu, dapat meningkatkan populasi dan penyebarannya," terangnya.

(Jalu) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: