Ini 6 Penyebab Keringat Berlebih pada Tubuh, Faktor Genetik hingga Pengaruh Lingkungan
Ilustrasi. Ini 6 penyebab keringat berlebih pada tubuh, faktor genetik hingga pengaruh lingkungan--(Sumber : Doc/BETV)
BETVNEWS - Mengetahui penyebab keringat berlebih pada tubuh merupakan hal yang dapat kamu lakukan sebagai salah satu langkah awal untuk mengatasi permasalahan yang satu ini.
BACA JUGA:BREAKING NEWS: Pasutri Tertimpa Pohon Tumbang di Desa Tebat Monok
Keringat berlebih atau dikenal juga dengan nama hiperhidrosis ini merupakan kondisi yang dapat sangat mengganggu kenyamanan sehari-hari.
Meskipun berkeringat merupakan proses alami yang membantu tubuh mendinginkan diri, namun beberapa individu mengalami produksi keringat yang berlebihan tanpa alasan yang jelas.
Kondisi ini tentunya tidak hanya dapat menyebabkan ketidaknyamanan fisik, tetapi juga dapat memengaruhi kesehatan mental dan emosional.
BACA JUGA:Badan Maal Hidayatullah Salurkan Bantuan Sumur Bor di Desa Apoho Pulau Enggano
BACA JUGA:Kuota Belum Terpenuhi, Pendaftaran Pengawas TPS di Bengkulu Selatan Diperpanjang
Hal ini lantaran banyak orang yang mengalami keringat berlebih merasa malu atau cemas, sehingga menghindari situasi sosial atau aktivitas tertentu.
Kondisi hiperhidrosis ini dapat muncul di berbagai area tubuh, termasuk telapak tangan, telapak kaki, ketiak, dan wajah. Produksi keringat yang berlebihan di area-area ini sering kali tidak berhubungan dengan suhu lingkungan atau aktivitas fisik.
Kondisi ini juga dapat menyebabkan masalah lain, seperti iritasi kulit atau bau badan yang tidak sedap. Bahkan dalam beberapa kasus, orang yang mengalami keringat berlebih mungkin merasa terbatas dalam pilihan pakaian, yang dapat memperburuk rasa percaya diri.
BACA JUGA:Harga Sawit di Bengkulu Hari Ini Turun Jadi Rp2.500 per Kilogram
BACA JUGA:4 Manfaat Air Rebusan Kunyit yang Jarang Diketahui, Cek Resep Membuatnya di Sini
Oleh sebab itu, dengan mengetahui penyebab kondisi ini dapat membuat seseorang menjadi lebih siap untuk mencari solusi yang sesuai untuk mengatasi masalah ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: