KPU

Penuh Nutrisi, Ini 6 Manfaat Oatmeal untuk Kesehatan Tubuh, Bisa Jaga Kesehatan Jantung

Penuh Nutrisi, Ini 6 Manfaat Oatmeal untuk Kesehatan Tubuh, Bisa Jaga Kesehatan Jantung

Ilsutrasi. Penuh nutrisi, ini 6 manfaat oatmeal untuk kesehatan tubuh, bisa jaga kesehatan jantung--(Sumber : Doc/BETV)

BACA JUGA:Organisasi Islam Al-Washliyah Deklarasi Dukungan, Siap Kerahkan Ribuan Kader Menangkan Rohidin-Meriani

6. Sumber energi yang baik

Oatmeal kaya akan karbohidrat kompleks yang merupakan sumber energi yang baik untuk aktivitas sehari-hari.

Karbohidrat jenis ini dicerna lebih lambat oleh tubuh, sehingga memberikan energi yang lebih bertahan lama. 

Oleh sebab itu, mengawali hari dengan semangkuk oatmeal bisa menjadi langkah yang baik untuk mempersiapkan aktivitas yang akan dilakukan. 

Selain itu, oatmeal juga mengandung vitamin dan mineral penting, seperti magnesium, zat besi, dan vitamin B, yang berkontribusi pada kesehatan tubuh secara keseluruhan. 

BACA JUGA:Cukup Konsumsi Ayam Secara Rutin, Ini 7 Manfaat yang Ditawarkan untuk Kesehatan

BACA JUGA:Kasus ISPA di Seluma Capai 10.085, Masyarakat Diminta Waspada

Demikian 6 manfaat oatmeal untuk kesehatan tubuh yang perlu kamu ketahui. Yuk klaim manfaatnya dengan rutin mengonsumsi oatmeal ini! Semoga informasi ini bermanfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: