Kopi hingga Cokelat, Ini Kumpulan Makanan dan Minuman yang Mengandung Kafein

Ilustrasi. Kopi hingga cokelat, ini kumpulan makanan dan minuman yang mengandung kafein--(Sumber : Doc/BETV)
Beberapa minuman bersoda, terutama yang berlabel cola atau soda energi juga mengandung kafein sebagai bahan tambahan.
Namun, kandungan kafein dalam minuman bersoda ini biasanya lebih rendah dibandingkan kopi atau minuman energi, tetapi tetap cukup untuk memberikan efek stimulan ringan.
BACA JUGA:Peternak Kota Bengkulu Diimbau Tak Lakukan Aktivitas Jual Beli Sapi Gegara PMK
BACA JUGA: 5 Resep Masakan Olahan Daging Sapi Lezat, Ada Rendang hingga Bistik Sapi
Demikian 5 jenis makanan dan minuman yang mengandung kafein yang perlu kamu ketahui. Dengan mengetahui berbagai sumber kafein, kamu dapat lebih bijak dalam mengatur konsumsi hariannya untuk tetap mendapatkan manfaatnya tanpa mengalami efek samping. Semoga bermanfaat!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: