Mengandung Asam Folat, Ini 8 Manfaat Lengkap Buah Stroberi untuk Ibu Hamil

Mengandung Asam Folat, Ini 8 Manfaat Lengkap Buah Stroberi untuk Ibu Hamil--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - Stroberi adalah salah satu buah yang diektahui mengandung asam folat, oleh karena itu ibu hamil sangat disarankan mengonsumsinya.
Mengandung asam folat tinggi, ini manfaat lengkap buah stroberi untuk ibu hamil dan janin yang ada di dalam kandungan.
BACA JUGA:Pertashop Siap Menyalurkan Gas Elpiji 3 Kg, Jamin Harga Sesuai HET
BACA JUGA:Bapenda Gunakan Acuan NIB dari DPMPTSP untuk Melihat Potensi Pajak di Kota Bengkulu
Asam folat bagi ibu hamil sangat penting, yang mana mampu mengatasi anemia dan dapat membantu mencegah cacat lahir pada otak dan saraf bayi.
Buah stroberi mengandung berbagai macam kandungan nutrisi seperti vitamin C, sumber mineral seperti kalsium, magnesium, zat besi, dan kalium, serta antioksidan tinggi lainnya.
BACA JUGA:Mengurangi Garis Halus hingga Jerawat, Ini 9 Keistimewan Stroberi untuk Kecantikan Kulit
Selama masa kehamilan, ibu hamil wajib memenuhi asupan harian berupa asam folat demi tumbuh kembah bayi yang ada di dalam kandungan.
Maka dari itu, buah stroberi sangat dianjurkan untuk dikonsumsi oleh ibu hamil.
BACA JUGA:Dapat Bantu Detox Tubuh, Cek Manfaat Lain Daun Meniran untuk Kesehatan di Sini!
BACA JUGA:Mencegah Risiko Kanker, Intip 12 Manfaat Stroberi untuk kesehatan
Lantas, apa saja manfaat stroberi untuk ibu hamil selain mencegah anemia?
Berikut telah BETV rangkum mengenai manfaat buah stroberi bagi ibu hamil, yang dilansir dari berbagai sumber, Sabtu (8/2/2025).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: