5 Cara Alami Mengatasi Wajah Bruntusan! Pakai Putih Telur hingga Madu Salah Satunya

5 Cara Alami Mengatasi Wajah Bruntusan! Pakai Putih Telur hingga Madu Salah Satunya

5 Cara Alami Mengatasi Wajah Bruntusan! Pakai Putih Telur hingga Madu Salah Satunya--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Bahan Alami untuk Menghilangkan Bruntusan di Wajah

1. Lidah buaya

Cara mengatasi wajah bruntusan yang pertama adalah dengan lidah buaya. Kandungan mineral, enzim, antioksidan, vitamin A, C, dan E yang dimiliki bahan alami ini mampu menutrisi kulit kering. Hal tersebut karena daging lidah buaya dapat menyerap minyak berlebih, sehingga wajah kamu lembap alami.

Biasanya, bruntusan di wajah menyebabkan kulit kering dan kasar. Oleh karena itu, kemampuan lidah buaya untuk melembabkan sangat penting untuk mengatasi kondisi kulit itu.

BACA JUGA:Jarang Membersihkan Wajah, Inilah 10 Penyebab Kulit Bruntusan!

BACA JUGA:Buah Manggis Aman Dikonsumsi Ibu Hamil, Cek Manfaat di Sini! Bisa Jadi Obat Sembelit

Selain melembapkan, lidah buaya juga memiliki kemampuan menghilangkan sel kulit mati. Hal tersebut karena bahan alami ini memiliki kandungan air sebesar 98 persen. Adapun cara membuatnya sebagai berikut:

  • Ambil satu pelepah lidah buaya berukuran sedang
  • Kupas kulit lidah buaya dan ambil dagingnya
  • Iris tipis-tipis dan tempelkan di wajah
  • Diamkan selama 10-15 menit
  • Cuci wajah sampai bersih menggunakan air

BACA JUGA:Bisa Sebabkan Masalah Pencernaan, Cek Dampak Konsumsi Buah Manggis Berlebihan di Sini

BACA JUGA:Manfaat Konsumsi Buah Manggis Sehari-hari, Dipercaya Mampu Menjaga Kesehatan Kulit, Cek di Sini!

2. Putih telur

Cara mengatasi wajah bruntusan dengan bahan alami berikutnya adalah menggunakan putih telur. Terdapat kandungan enzim di dalam bahan alami ini yang berfungsi untuk meratakan tekstur kulit.

Tidak hanya itu, putih telur dipercaya mampu menghilangkan flek hitam bekas jerawat. Adapun cara mengaplikasikannya sebagai berikut.

BACA JUGA:Kecelakaan Saat Pulang Sekolah, Pelajar di Bengkulu Utara Meninggal Dunia

BACA JUGA:Dinsos Kota Bengkulu Jemput Bola Pemutakhiran Data Warga Miskin, Kunjungi Pemulung di TPA

  • Cuci muka hingga bersih sebelum menggunakan masker telur.
  • Pakai putih telur yang dingin sebagai masker
  • Pisahakan  putih telur dari kuningnya dan sisikan ke wadah.
  • Kocok putih telur hingga berbuih.
  • Untuk menambah kelembapan wajah, kamu bisa mencampurkan putih telur dengan madu, yogurt tanpa rasa, minyak kelapa, minyak almon, atau alpukat.
  • Oleskan masker putih telur kewajah menggunakan kapas atau jari.
  • Tunggu selama 10-15 menit

BACA JUGA:Tim Saber Pungli Seluma: Kasus Dugaan Honorer Siluman Ranahnya Inspektorat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: