Inilah 7 Manfaat Air Rebusan Sereh Bagi Kesehatan, Mampu Mengatasi Asam Urat Hingga Redakan Peradangan

Minggu 11-08-2024,09:47 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

BETVNEWS - Inilah 7 manfaat air rebusan sereh bagi kesehatan tubuh, tidak hanya asam urat obat herbal ini mampu redakan peradangan.

Akan tetapi, selain kedua masalah kesehatan ini, masih banyak manfaat air rebusan bagi kesehatan.

Oleh karena itu, simak di bawah ini ulasan lengkap mengenai manfaat air rebusan sereh untuk kesehatan.

BACA JUGA:8 Manfaat Air Kelapa yang Baik untuk Kesehatan Ibu Hamil, Ampuh Mencegah Hipoglikemia

BACA JUGA:5 Ciri-ciri Radang Tenggorokan, Batuk Termasuk Salah Satunya

Sereh yang kita tahu banyak digunakan sebagai rempah-rempah bahan masakan memiliki banyak manfaat tak terduga bagi kesehatan.

Tidak hanya dijadikan sebagai bumbu rempah, sereh juga mampu dibuat menjadi minuman herbal dalam mengatasi beragam masalah kesehatan.

BACA JUGA:10 Cara Alami Atasi Radang Tenggorokan, Dijamin Aman dan Efektif Melegahkan

BACA JUGA:Ini 5 Penyebab Radang Tenggorokan, Kandidiasis Mulut Salah Satunya

Ampuh mengatasi bergam masalah kesehatan ini tidak jauh dari kandungan nutrisi yang terdapat di dalamnya.

Dikutip dari laman Kementerian Kesehatan, sereh mengandung vitamin dan senyawa yang baik seperti vitamin B2, B3, C, tanin, alkaloid, steroid, triterpenoid, dan flavonoid.

BACA JUGA:Warga Desa Taba Tembilang Temukan Lansia Tewas Tak Wajar di Belakang Masjid

BACA JUGA:Ini 6 Band Lolos Final Festival Band Jingle Pilkada Bengkulu, Salah Satunya dari Sumsel

Selain itu, sereh juga mengadung berbagai senyawa aktif seperti flavonoid dan fenolik yang merupakan agen antibakteri dan antijamur yang efektif.

Lantas, apa saja manfaat kesehatan minum air rebusan sereh?

Kategori :