Ini 7 Penyebab Lemak Menumpuk di Paha, Salah Satunya Perubahan Hormon

Senin 30-09-2024,10:07 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan

Lantas apa saja penyebab lemak di paha ini? Simak informasinya yang telah BETV rangkum dalam artikel berikut ini. 

BACA JUGA:Wortel Ampuh Mengatasi Jerawat dan Minyak di Wajah, Begini Cara Buat 5 Jenis Masker dari Wortel

BACA JUGA:Cek 7 Manfaat Mengonsumsi Jamur Tiram Bagi Kesehatan, Kandungannya Bagus Mengatasi Ragam Penyakit

Penyebab Lemak di Paha

1. Genetika  


--(Sumber : iStockPhoto)

Penyebab penumpukan lemak di paha yang pertama adalah disebabkan oleh faktor genetik lantaran genetik memainkan peran besar dalam cara tubuh menyimpan lemak. 

Setiap individu memiliki predisposisi genetik yang berbeda, yang tentunya dapat mempengaruhi distribusi lemak di tubuh. 

Beberapa orang secara alami cenderung menyimpan lemak lebih banyak di area paha dan pinggul.

Oleh sebab itu, jika orang tua atau anggota keluarga memiliki kecenderungan serupa, maka kemungkinan besar seseorang juga akan mengalami hal yang sama.

BACA JUGA:10 Manfaat Tahu Putih, Penuh Kandungan Nutrisi Baik, Cek di Sini Apa Saja Khasiatnya

BACA JUGA:5 Dampak Mengonsumsi Makanan Pedas Saat Perut Kosong, Masih Mau Ngeyel?

2. Kelebihan Kalori  

Penyebab lainny yang dapat menyebabkan penumpukan lemak di paha adalah kalori yang berlebihan yang dapat dikatakan ssbagai salah satu penyebab utama penumpukan lemak. 

Ketika kalori yang masuk ke tubuh melebihi jumlah yang dibakar, maka tubuh akan menyimpan kelebihan energi tersebut dalam bentuk lemak. 

Hal ini tentunya berlaku untuk semua area tubuh, termasuk paha. Oleh karena itu, penting untuk memperhatikan pola makan dan memastikan bahwa asupan kalori seimbang dengan pengeluaran energi.

Kategori :