Tips Tidur Berkualitas di Malam Hari, Ikuti 7 Cara Ini

Rabu 09-10-2024,11:24 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

Itulah yang membuat tubuh terkadang terasa lesu, lelah, pusing, dan lemas saat bangun di pagi hari.

Banyak orang yang mungkin mengalami kesulitan untuk mendapatkan tidur yang nyenyak dan berkualitas di malam hari. 

Untuk menekan masalah tidur, berikut tips atau cara yang bisa dilakukan. Cek di bawah ini info lengkapnya.

BACA JUGA:Pergantian Cuaca, Disnaskeswan Provinsi Bengkulu Warning Peternak Waspada Penyakit Sapi Ngorok

BACA JUGA:Final, 3.526 Pelamar CPNS Pemprov Bengkulu Akan Ikuti Tes SKD

Tips Tidur Berkualitas

1. Buat jadwal tidur


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

Waktu tidur rata-rata yang ideal untuk orang dewasa yaitu 7 jam sehari. Dengan jadwal tidur yang teratur setiap hari akan menjadi kebiasaan dan memperkuat siklus tidur.

Jika dalam 20 menit pertama masih kesulitan tidur, cobalah bangun dari tempat tidur. Dengarkan musik atau baca buku setelah mata lelah, lalu kembali tidur dan coba pejamkan mata lagi.

BACA JUGA:DKP Kota Bengkulu Akan Distribusikan Beragam Bantuan untuk Nelayan di Oktober 2024

BACA JUGA:Hakim PN Bengkulu Beri Dukungan terhadap Aksi Damai Solidaritas Hakim Indonesia

2. Batasi tidur siang

Tidur siang berlebihan dapat memengaruhi jam tidur di malam hari. Saat tidur siang, cobalah untuk tidur tidak lebih dari satu jam.

3. Kelola stress

Cobalah untuk mengelola masalah atau stress sebelum tidur. Kamu dapat menuliskan apa yang kamu pikirkan dan menyimpannya untuk besok.

Kategori :