
BACA JUGA:Cek Kesehatan Gratis Dimulai Akhir Februari, Dinkes Klaim Faskes-Nakes di Bengkulu Siap 95 Persen
4. Mencegah obesitas
Manfaat oatmeal diketahui bisa mencegah obesitas pada seseorang.
Sebab adanya penumpukan lemak pada tubuh tersebut tidak hanya mempengaruhi citra tubuh juga dapat mengoptimalkan risiko penyakit kronis.
Inilah kenapa obesitas sangat perlu dicegah, kamu dapat mengonsumsi oatmeal untuk mengetahui manfaatnya lebih lanjut.
Hanya saja, kamu perlu mendapat saran dari dokter sebelum mengonsumsinya.
BACA JUGA:Pedas Nan Unik, Ini 5 Manfaat Rempah Andaliman untuk Kesehatan, Bisa Lawan Infeksi Bakteri
BACA JUGA:Manfaat Konsumsi Air Kelapa Sehari-hari, Cek di Sini! Baik bagi Kesehatan Ibu Hamil
5. Menyehatkan kulit
Selain baik untuk tubuh, oatmeal bisa digunakan untuk membuat kulit lebih sehat.
Caranya dengan menjadikannya sebagai masker wajah atau mandi oatmeal.
Berbeda dari bahan lainnya, ternyata kamu juga bisa memanfaatkan oatmeal untuk perawatan kulit.
Misalnya dengan mengoleskan oat ke kulit, hal ini diketahui dapat meredakan sejumlah gangguan bagi kulit, seperti iritasi dan gatal.
Manfaat tersebut bisa dirasakan berkat kandungan yang ada di dalamnya berupa nutrisi dan antioksidan.
BACA JUGA:Ini Manfaat Konsumsi Buah Kelapa Lainnya, Dipercaya Mampu Menjaga Kesehatan Jantung