Hati-hati! Intip 10 Penyakit Musim Hujan yang Perlu Diketahui

Foto merupakan ilustrasi.--(Sumber Foto: Pixabay/Victoria_watercolor)
Tak heran, bila di Indonesia sendiri sering kali mengalami banjir saat musim hujan deras. Hal ini menjadi kekhawatiran sebab bahaya yang ditimbulkan akibat dari banjir ialah tercemarnya air sebagai keperluan sehari-hari.
Tidak jarang orang akan diare saat masuk musim hujan dikarenakan konsumsi air kotor. Sehingga tanpa disadari menyebabkan infeksi saluran pencernaan.
BACA JUGA:Maret-Desember 2023, Jalan Danau Dendam Ditutup Sementara
3. Demam berdarah (DBD)
Penyakit lainnya, umum dialami oleh banyak orang adalah demam berdarah atau DBD. Penyakit tersebut rentan dapat terinfeksi kala musim hujan sebab genangan air yang menyebar dan menjadi tempat bersarangnya nyamuk Aedes aegypti.
Tak hanya itu saja, nyamuk juga bisa membawa virus lainnya yang cukup berbahaya bagi kesehatan, yakni virus zika serta virus penyebab penyakit chikungunya.
BACA JUGA:Sering Dianggap Buruk, 5 Kebiasaan Ini Ternyata Baik untuk Kesehatan
4. Chikungunya
Chikungunya ini adalah penularan dari nyamuk Aades aegypti pada manusia. Gejalanya berupa sendi lutut, pergelangan, jari kaki, hingga tulang belakang.
Adanya genangan air saat musim hujan, dapat menjadi sarang dari nyamuk Aedes aegypti sebagai penularan penyakit ini.
BACA JUGA:Sinergitas Program Pokok, TP PKK Kota dan TP PKK Provinsi Serahkan Bantuan Untuk Warga
5. Legionnaire
Tidak hanya chikungunya, ada juga bakteri legionella di mana secara alami bisa dijumpai di dalam air.
Dalam hal ini, saat seseorang menelan maupun bernapas di udara dengan kandungan butiran-butiran air yang sudah terkontaminasi bakteri tersebut, ia bisa terinfeksi penyakit legionnaire.
BACA JUGA:Sering Terkena Air Hujan, Berikut 6 Cara Mencegah Pusing dan Pilek Setelah Kehujanan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: