Fantastis! Inilah 7 Mobil Klasik Termahal di Indonesia, Cocok Dijadikan Investasi!

Fantastis! Inilah 7 Mobil Klasik Termahal di Indonesia, Cocok Dijadikan Investasi!

Gambar hanya ilustrasi.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - Sudah bukan rahasia lagi jika mobil klasik harganya mahal. 

Harga mobil tersebut bahkan melebihi mobil baru kelas menengah ke atas.

BACA JUGA:Kades di Bengkulu Surati Presiden Jokowi, Ngadu Soal Jalan Rusak di Desa Langgar Jaya

Apa yang membuat mobil klasik mahal?

Salah satunya jelas populasi dan kondisi mobil itu sendiri. Mobil klasik bukanlah mobil baru yang bisa dengan mudah dibeli di mana saja dengan harga tetap.

BACA JUGA:Wajib Baca! Inilah Persyaratan Penerima PIP Juni 2023, Pastikan Kamu Salah Satunya

Banyak orang beranggapan bahwa mobil tua termasuk dalam kategori mobil klasik. Sebenarnya tidak seperti itu.

Mobil yang masuk dalam kategori klasik adalah mobil yang sebelumnya diproduksi dalam jumlah terbatas dan memiliki nilai. 

Sedangkan mobil yang diproduksi secara massal dan digunakan untuk penggunaan sehari-hari tidak masuk dalam kategori klasik.

BACA JUGA:IDUL ADHA, Tentang Ketakwaan Ibrahim dan Keikhlasan Ismail Kepada Allah SWT

Namun pada kondisi tertentu ada beberapa mobil yang tadinya hanya mobil tua, namun sekarang menjadi mobil klasik. 

Hal ini akan terjadi jika jumlah mobil tersebut di Indonesia langka.

BACA JUGA:Deretan Mobil Lawas Terpopuler di Indonesia, Berminat Koleksi?

Selain itu, mobil yang masuk dalam kategori mobil klasik biasanya memiliki usia minimal 35 tahun dari sekarang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: