4 Resep Minuman Es Belimbing Segar dan Nikmat, Cukup Siapkan Bahan Ini! Begini Cara Membuatnya

4 Resep Minuman Es Belimbing Segar dan Nikmat, Cukup Siapkan Bahan Ini! Begini Cara Membuatnya

Ilustrasi. Resep membuat es belimbing segar dan nikmat.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BACA JUGA:Cobain Sensasi Rasanya, Ini 3 Resep Minuman Teh Sehat, Cukup Tambahkan Madu atau Gula, Yuk Buat Sekarang!

Cara membuat:

  • Jika bahan sudah disiapkan, untuk membuat sirup gula dapat rebus air dengan gula pasir menggunakan api sedang hingga mendidih. Kemudian diangkat.
  • Tuangkan belimbing dalam blender dan tambah air jeruk nipis, lalu diaduk merata. Bekukan dalam frezzer dan dikeruk kasar.
  • Jika sudah, tata belimbing, nata de coco, ketimun, dan selasih. Kemudian beri kerukan es belimbing.
  • Dapat sajikan dengan tambahan sirup stroberi dan susu kental manis.

BACA JUGA:Tidak Hanya Air Putih, Sederet Minuman Ini Ampuh Menjaga Ginjal Tetap Sehat, Apa Saja?

4. Resep wedang belimbing wuluh

Bahan:

- 4 buah belimbing wuluh ukuran besar

- 600 ml air bersih

- 1 batang kayu manis

- 5 sdt gula pasir

Cara membuat:

  • Cuci bersih belimbing wuluh, kemudian poyong-potong sesuai selera hingga menjadi beberapa bagian.
  • Lalu masukkan ke blender dan tuangkan air.
  • Jika sudah, pindah ke panci dan masukkan kayu manis, kemudian dimasak sampai mendidih. Jika sudah matikan api.
  • Langsung tuang ke gelas yang sudah disiapkan, lalu disaring air rebusan tadi. Selanjutnya bisa beri gula secukupnya lalu diaduk sampai gula larut.
  • Sajikan segera selagi hangat.

BACA JUGA:Minuman Kopi Jahe, Khasiatnya Luar Biasa Untuk Tubuh, Pria Dianjurkan Minum

Demikian beberapa resep minuman sehat dari buah belimbing yang bisa dinikmati hangat maupun dingin. Selamat mencoba dan menikmati.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: