KPU

9 Manfaat Buah Pir untuk Kesehatan, Turunkan Kolesterol hingga Cegah Masalah Lambung, Yuk Intip

9 Manfaat Buah Pir untuk Kesehatan, Turunkan Kolesterol hingga Cegah Masalah Lambung, Yuk Intip

Ilustrasi. Kandungan dan manfaat buah pir untuk kesehatan.--(Sumber Foto: Web/Halodoc.com)

Bila proses BAB telah lancar, hal tersebut dapat menjaga kesehatan saluran cerna serta kesehatan tubuh secara keseluruhan.

BACA JUGA:7 Manfaat Daun Maniran untuk Kesehatan, Atasi Batu Ginjal hingga Diabetes, Cek Kandungannya

5. Peningkatan daya tahan tubuh

Selain baik untuk pencernaan, buah pir juga dapat meningkatkan daya tahan tubuh.

Kemampuan ini diperoleh dari kandungan vitamin C yang terdapat di dalam buah pir itu sendiri.

Vitamin C tersebut bisa memberikan peningkatan daya tahan tubuh.

Tak hanya vitamin C, buah pir punya kandungan vitamin K, tembaga, dan juga antioksidan flavonoid.

Kemudian, bermanfaat untuk melawan peradangan serta meningkatkan kekebalan tubuh.

BACA JUGA:Banyak Digemari, Ternyata Ini Manfaat Keju Cheddar untuk Kesehatan, Salah Satunya Perkuat Tulang

6. Peningkatan kesehatan kulit

Manfaat buah pir untuk kesehatan selanjutnya bisa memberikan peningkatan pada kesehatan kulit. Pasalnya, buah tersebut punya kandungan vitamin C, dan tembaga.

Sehingga nutrisi punya peran penting untuk pembentukan kolagen. Kolagen tersebut adalah protein yang sangat berpengaruh pada elastisitas kulit.

7. Penurunan risiko terkena diabetes tipe 2

Manfaat buah pir untuk kesehatan berikutnya adalah membantu menurunkan resiko terkena diabetes tipe 2.

BACA JUGA:7 Manfaat Buah Apel untuk Wajah, Cerahkan hingga Kencangkan Kulit, Auto Awet Muda

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: