KPU

Mitos Kupu-kupu Masuk Rumah, Benarkah Akan Ada Tamu Istimewa? Simak Penjelasannya di Sini

Mitos Kupu-kupu Masuk Rumah, Benarkah Akan Ada Tamu Istimewa? Simak Penjelasannya di Sini

Mitos kupu-kupu masuk rumah, benarkah akan ada tamu istimewa? Simak penjelasannya di sini--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - Terdapat mitos kupu-kupu masuk rumah yang dipercaya oleh sebagian masyarakat indonesia sebagai pertanda jika akan ada tamu yang datang. Namun benarkah demikian?

BACA JUGA:Mitos Larangan Duduk di Depan Pintu, Bernahkah Jauhkan Rezeki dan Jodoh? Cek Penjelasannya di Sini

Kupu-kupu merupakan hewan yang biasa ditemui, terutama di kebun atau di halaman rumah. Kamu juga mungkin akan menemui kupu-kupu di dalam rumah meski hal ini dianggap tidak lazim dilakukan. 

Banyak yang menganggap jika kupu-kupu masuk ke dalam rumah bukanlah merupakan hal yang lazim sehingga seringkali dikaitkan dengan mitos-mitos tertentu. 

BACA JUGA:7 Mitos Kejatuhan Cicak Menurut Berbagai Kepercayaan, Benarkah Pertanda Buruk? Cek Jawabannya di Sini

Mitos ini banyak berkembang terutama di kalangan masyarakat Jawa yang kental akan adat istiadat serta kepercayaannya terhadap hal-hal seperti primbon dan sebagainya. 

Oleh sebab itu, pada kepercayaan primbon Jawa, kemunculan kupu-kupu di dalam rumah juga sering dikaitkan dengan mitos tertentu seperti adanya pertanda baik ataupun pertanda buruk

BACA JUGA: Jangan Mandi Malam Karena Dapat Sebabkan Rematik, Mitos Atau Fakta? Cek Jawabannya di Sini!

Bahkan banyak yang beranggapan jika warna kupu-kupu hingga waktu kedatangannya memiliki artian yang berbeda. 

Lantas apa saja mitos kupu-kupu masuk rumah ini? Simak penjelasannya yang telah BETV rangkum dalam artikel berikut ini. 

BACA JUGA: Jangan Mandi Malam Karena Dapat Sebabkan Rematik, Mitos Atau Fakta? Cek Jawabannya di Sini!

Mitos Kupu-kupu Masuk Rumah

1. Mitos Secara Umum

Mitos pertama merupakan mitos secara umum yang mengangap jika ada kupu-kupu ke dalam rumah maka merupakan sebuah pertanda jika rumah akan kedatangan tamu yang diharapkan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: