Ternyata Ini 6 Fakta Perayaan Idul Adha, Salah Satunya Hewan Kurban Tidak Merasa Sakit Saat Disembelih
Ilustrasi. Ternyata ini fakta Perayaan Idul Adha, salah satunya hewan kurban tidak merasa sakit saat disembelih.--(Sumber Foto: Tim/BETV)
BACA JUGA:Mengenal 7 Tradisi Perayaan Idul Adha di Berbagai Negara, Salah Satunya Ritual Pesta Kurban
2. Pelaksanaan ibadah kurban
Ibadah kurban menjadi salah satu aspek penting dalam Idul Adha. Kemudian setiap umat Muslim yang mampu dianjurkan untuk berkurban.
Hewan ternak yang dibolehkan adalah sapi, kambing ataupun domba. Tujuan dari melakukan ibadah ini yakni dapat berbagai kepada sesama dan menjadi salah satu bentuk pengorbanan.
3. Tradisi sebelum dan sesudah salat Idul Adha
Sebelum Idul Adha, ada amalan sunah yang bisa dilakukan setiap Muslim yakni puasa arafah.
BACA JUGA:Makna Idul Adha dalam Menghayati Pengorbanan dan Keikhlasan
Selanjutnya setelah melakukan salat 'id, mereka saling mengucapkan selamat Idul Adha dan mengunjungi keluarga, teman, hingga tetangga untuk merayakan Idul Adha bersama.
4. Bertepat pada 10 Dzulhijjah
Dalam penanggalan Hijriah, Dzulhijjah merupakan bulan ke-12 berdasarkan peredaran bulan.
BACA JUGA:Tidak Sama, Ini Tanggal Perayaan Hari Raya Idul Adha di Berbagai Belahan Dunia
Hanya saja, saat ini kita memakai kalender Gregoriana atau peredaran matahari. Sehingga Idul Adha akan dilaksanakan sekitar 11 hari setiap tahun.
5. Ibadah haji
Selama Idul Adha, umat Muslim di berbagai belahan dunia dapat melaksanakan ibadah haji, bagi mereka yang mampu. Selain disebut Perayaan Kurban, Idul Adha juga dikenal dengan bulan haji.
BACA JUGA:Rayakan Idul Adha, Mandiri Group Area Bengkulu Berkurban 5 Ekor Sapi
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: