KPU

Inilah 6 Rekomendasi Makanan Tinggi Kalori, Cocok Buat yang Mau Gemuk Sehat

Inilah 6 Rekomendasi Makanan Tinggi Kalori, Cocok Buat yang Mau Gemuk Sehat

Ilustrasi. rekomendasi buah sehat berkalori tinggi--(Sumber Foto: web/istockphoto)

BETVNEWS - Inilah 6 rekomendasi makanan tinggi kalori, cocok buat yang mau gemuk sehat.

Mungkin bagi sebagian orang, menaikkan berat badan bisa menjadi tantangan tersendiri, sebab ada sebagian individu yang sulit untuk menaikan berat badan.

BACA JUGA:6 Kebiasaan Ini Bisa Bikin Rambut Kamu Sehat Alami

Salah satu cara menaikan berat badan yang bisa dicoba adalah dengan mengonsumsi buah-buahan.

Buah-buahan seperti pisang, alpukat, dan mangga mengandung kalori sehat dan nutrisi seperti, vitamin, serat, dan mineral.

BACA JUGA:Buah Tropis Pelancar Sistem Cernah, Ini 6 Manfaat Buah Rambutan untuk Kesehatan

Konsumsi buah-buahan secara teratur dapat membantu meningkatkan asupan kalori harian secara alami, sehingga mendukung upaya menambah berat badan dengan cara yang sehat dan aman.

Perlu diingat, bahwa menambah berat badan juga memerlukan pola makan yang seimbang dan teratur.

BACA JUGA:Serupa tapi Tak Sama, Ini 5 Beda Buah Duku dan Langsat, Mulai dari Kulit hingga Daya Simpan

Mengombinasikan buah-buahan dengan sumber protein dan lemak sehat seperti telur, kacang-kacangan, atau yogurt bisa menjadi pilihan yang baik untuk mendukung peningkatan berat badan secara efektif.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut buah sehat berkalori tinggi, ampuh menaikkan berat badan.

BACA JUGA:6 Jenis Makanan yang Sebaiknya Dihindari saat Sakit Malaria, Gorengan Salah Satunya

1. Alpukat

Buah berkalori tinggi ampuh menaikan berat badan yang dapat kamu konsumsi adalah alpukat. Alpukat mengandung lemak sehat, terutama lemak tak jenuh tunggal seperti asam oleat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: