KPU

6 Manfaat Minyak Zaitun untuk Kesehatan Wajah, Ternyata Tidak Hanya Melembabkan Kulit

6 Manfaat Minyak Zaitun untuk Kesehatan Wajah, Ternyata Tidak Hanya Melembabkan Kulit

Ilustrasi. Manfaat minyak zaitun untuk kesehatan wajah, ternyata tidak hanya melembabkan kulit.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BACA JUGA:10 Manfaat Daun Salam yang Jarang Diketahui, Ampuh Mengatasi Masalah Kesehatan Ini

Khususnya bagi kamu yang memiliki jenis kulit kering, dapat mencoba mengoleskan minyak ini secara rutin.

5. Melindungi wajah dari kerusakan

Minyak zaitun dapat dimanfaatkan untuk melindungi wajah dari kerusakan. Hal ini karena berkat kandungan yang ada di dalamnya.

Sebagaimana diketahui bahwa kondisi lingkungan juga menjadi salah satu faktor yang mempengaruhi kesehatan, terutama kulit.

BACA JUGA:9 Manfaat Air Rebusan Kayu Manis untuk Kesehatan, Ramuan Herbal Penjaga Daya Tahan Tubuh

BACA JUGA:5 Manfaat Buncis untuk Tubuh, Tingkatkan Kesehatan Jantung Salah Satunya, Cek Lainnya di Sini

Untuk mencegah kerusakan pada kulit wajah, diperlukanperawatan yang sesuai, misalnya dengan menggunakan minyak zaitun ini.

6. Obat jerawat alami

Selanjutnya, manfaat minyak zaitun ini diketahui bisa menjadi obat bagi kamu yang memiliki jerawat.

Cukup mudah, kamu hanya perlu mengoleskan minyak tersebut pada bagian yang berjerawat.

Jika mendapat hasil yang bagus, kamu bisa menggunakannya secara rutin.  Ingat untuk tidak memakainya secara berlebihan.

BACA JUGA:Tidak Hanya Kesehatan, Asparagus Juga Menyimpan Segudang Manfaat Untuk Kecantikan, Apa Saja?

BACA JUGA:5 Manfaat Buah Bit untuk Kecantikan, Cegah Jerawat dan Bikin Wajah Glowing Dalam Sekejap

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: