8 Manfaat Buah Alpukat untuk Kecantikan, Rahasia Wajah Sehat Sesungguhnya

Ilustrasi. Manfaat buah alpukat untuk kecantikan.--Sumber foto: (Doc/BETV)
--Sumber foto: (Web/lahatpos.disway.id)
Manfaat alpukat untuk wajah selanjutnya adalah membantu mengobati jerawat. Kemampuan ini diperoleh dari kandungan asam larut yang dimiliki buah alpukat itu sendiri.
Kandungan inilah yang berfungsi sebagai antiinflamasi yang dapat membantu mengusir bakteri penyebab jerawat.
7. Meredakan gejala psoriasis dan eksim
Manfaat alpukat untuk wajah berikutnya adalah membantu meredakan gejala psoriasis dan eksim. Hal tersebut karena alpukat memiliki kandungan antioksidan dan minyak yang berfungsi melembabkan kulit yang kering, iritasi, dan bersisik.
BACA JUGA:Kolesterol Bisa Hempas dengan Konsumsi Jamu Rebus Ini, Cek Resepnya di Sini!
BACA JUGA:Ampuh Angkat Sel Kulit Mati di Wajah, Yuk Simak 4 Manfaat Lain dari Buah Pisang untuk Kecantikan!
8. Meminimalisir efek terbakar sinar matahari
manfaat alpukat untuk wajah yang terakhir adalah meminimalisir efek terbakar sinar matahari. Kemampuan ini diperoleh berkat sifat antioksidan yang ada di dalam alpukat secar aktif menenangkan kulit terbakar sehingga mencegah iritasi.
Selain itu, masker alpukat juga dapat membantu melindungi wajah dari sinar matahari sehingga wajah menjadi lebih cerah merata.
Demikian informasi mengenai kandungan dan manfaat alpukat untuk wajah, semoga bermanfaat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: