Ini 5 Perbedaan Manfaat Susu Sapi dan Susu Kambing, Mana yang Lebih Sehat?

Ini 5 Perbedaan Manfaat Susu Sapi dan Susu Kambing, Mana yang Lebih Sehat?

Ilustrasi. Ini 5 perbedaan manfaat susu sapi dan susu kambing, mana yang lebih sehat?--(Sumber : Doc/BETV)

BETVNEWS - Banyak orang bertanya-tanya mengenai perbedaan manfaat susu sapi dan susu kambing dan ingin mengetahui mana yang lebih sehat di antara keduanya. 

BACA JUGA:3 Resep Membuat Olahan Tempe Enak Tanpa Tepung, Auto Bikin Ketagihan

BACA JUGA:Fakta Baru Kasus Korupsi Anggaran RSUD Mukomuko: Ada Tindakan 'Markup' 3,5 Persen

Susu kambing dan susu sapi merupakan dua pilihan susu yang sering dikonsumsi di seluruh dunia dan memiliki keunggulan dan manfaat kesehatan tersendiri. 

Di tengah tren kesehatan yang semakin meningkat, banyak orang mulai mencari alternatif susu yang tidak hanya memberikan manfaat gizi tetapi juga lebih sesuai dengan kebutuhan pribadi mereka. 

Namun meskipun keduanya merupakan sumber nutrisi yang baik, terdapat beberapa perbedaan dalam kandungan nutrisi, pencernaan, dan dampak kesehatan sehingga membuat masing-masing jenis susu memiliki keunggulan tersendiri.

BACA JUGA:Terima Audiensi FKUB, Gubernur Rohidin Pesan Jaga Toleransi Beragama Jelang Pilkada 2024

BACA JUGA:Mahasantri Ma'had Al-Jami'ah UINFAS Bengkulu Ukir Prestasi Tingkat Nasional MUNAS XI di UINSS Cirebon

Susu kambing telah mendapatkan perhatian khusus karena kemudahan pencernaan dan manfaat kesehatannya yang dianggap lebih optimal bagi beberapa individu. 

Hal ini lantaran struktur protein dalam susu kambing berbeda dari susu sapi sehingga menjadikannya pilihan yang menarik bagi mereka yang mengalami masalah pencernaan atau intoleransi terhadap susu sapi. 

Sementara itu, susu sapi tetap menjadi pilihan utama di banyak belahan dunia hingga saat ini lantaran lebih familiar dan banyak digunakan di dalam menu makanan yang ada. 

Jika kamu penasaran mana yang lebih sehat di antara keduanya, maka kamu bisa menyimak ulasannya yang telah BETV rangkum dalam artikel berikut ini. 

BACA JUGA:Gudang Bulog Bengkulu Utara Pastikan Stok Beras Aman hingga Natal dan Tahun Baru 2025

BACA JUGA:Kasus Kekerasan Anak di Bawah Umur, Pria di Kabupaten Kaur Diamankan Polisi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: