Wajib Tahu! Ini 6 Jenis Lobak dan Cara Mengolahnya, Ada Lobak Ungu untuk Jus
Ilustrasi. Wajib tahu! Ini 6 jenis lobak dan cara mengolahnya, ada lobak ungu untuk jus--(Sumber : Doc/BETV)
Biasanya lobak ini diolah dengan cara ditumis atau direbus bersama bumbu-bumbu lain agar menghasilkan rasa yang lebih seimbang.
Lobak hijau ini cocok dihidangkan bersama daging atau protein lain dalam hidangan tumis, karena dapat menyerap bumbu dengan baik dan menambah cita rasa.
BACA JUGA:6 Jenis Makanan ini Tidak Boleh Dipanaskan 2 Kali, Picu Kanker hingga Stroke
BACA JUGA:Berbahaya Bagi Kesehatan, Ini 9 Makanan Pemicu Asam Urat dan Kolesterol, Ada Baiknya Dihindari
6. Lobak manis (Watermelon radish)
--(Sumber : iStockPhoto)
Lobak manis atau dikenal juga dengan nama watermelon radish memiliki warna kulit putih dengan bagian dalam berwarna merah muda.
Rasa lobak ini lebih manis dan tidak terlalu pedas sehingga seringkali digunakan untuk dekorasi atau hidangan mentah seperti salad.
Lobak manis ini cukup diiris tipis dan ditambahkan sebagai pelengkap untuk memberikan tampilan yang menarik sekaligus menambah tekstur segar pada hidangan.
BACA JUGA:6 Jenis Makanan ini Tidak Boleh Dipanaskan 2 Kali, Picu Kanker hingga Stroke
BACA JUGA:Berbahaya Bagi Kesehatan, Ini 9 Makanan Pemicu Asam Urat dan Kolesterol, Ada Baiknya Dihindari
Demikian jenis-jenis lobak dan cara mengolahnya yang perlu kamu ketahui. Semoga informasi ini bermanfaat!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: