6 Cara Hilangkan Kebiasaan Main HP Sebelum Tidur, Coba Lakukan Aktifitas Lain Jelang Tidur
Ilustrasi. Cara menghilangkan kebiasaan main HP sebelum tidur--(Sumber : Doc/BETV)
BETVNEWS - Mengetahui cara menghilangkan kebiasaan main HP sebelum tidur ini merupakan hal yang penting untuk dilakukan lantaran kebiasaan ini tidak baik untuk kesehatan.
BACA JUGA:Wajib Tahu! 5 Bahaya Main HP Sebelum Tidur yang Tak Boleh Diabaikan
BACA JUGA:Berbahaya untuk Kesehatan, Inilah 6 Dampak Buruk Akar Lotus Jika Dikonsumsi Berlebihan, Yuk Simak!
Menggunakan handphone atau ponsel sebelum tidur adalah kebiasaan umum, tetapi dapat berdampak buruk pada kesehatan, terutama kualitas tidur.
Layar HP yang terang dan aktivitas di media sosial atau aplikasi lainnya dapat membuat otak tetap aktif saat tubuh seharusnya mulai bersiap untuk istirahat.
Kebiasaan ini tentunya bisa menyebabkan beberapa masalah seperti sulit tidur, insomnia, bahkan masalah kesehatan lainnya dalam jangka panjang.
BACA JUGA:Akar Lotus Punya Segudang Manfaat untuk Kesehatan, Cek 7 Khasiatnya di Sini
Bukan hanya itu, paparan cahaya biru dari layar HP menekan produksi melatonin yang merupakan hormon penting untuk mengatur siklus tidur.
Akibatnya, tubuh menjadi kesulitan untuk tertidur pada waktunya sehingga kualitas tidur pun menurun.
Selain itu, melihat berbagai konten di HP seperti berita atau media sosial, sering kali memicu stres dan pikiran berlebihan yang mengganggu ketenangan pikiran sebelum tidur.
BACA JUGA:Paslon Nomor 1 Dani Hamdani-Sukatno Kenalkan Kartu DISUKA di Debat Ketiga Pilwakot Bengkulu
BACA JUGA:Manfaat Konsumsi Teh Oolong Sehari-hari, Dipercaya Membuat Kulit Makin Sehat
Menghilangkan kebiasaan ini tentunya tidak mudah, terutama jika sudah menjadi bagian dari rutinitas sehari-hari.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: