Ini Alasan Mengapa Harus Kuliah di Jurusan Jurnalistik Universitas Bengkulu...

Ini Alasan Mengapa Harus Kuliah di Jurusan Jurnalistik Universitas Bengkulu...

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Bengkulu memiliki salah satu jurusan yang mempelajari ilmu pengetahuan tentang dunia media, baik media cetak, televisi, online dan ilmu kewartawanan lainnya, yaitu jurusan Jurnalistik.--(Sumber Foto: Siti/Betv)

4. Bisa Menyalurkan Hobi Menulis

Jurusan jurnalistik sangat cocok untuk kamu yang memiliki hobi menulis. Kemampuan menulis sangat dibutuhkan dalam menulis berita atau tulisan lainnya.

5. Cocok untuk Kamu yang Suka Kegiatan Lapangan

Jurusan jurnalistik merupakan jurusan ideal untuk kamu yang suka terjun langsung ke lapangan. Banyak kegiatan yang dilakukan diluar ruangan seperti ketika meliput berita dan mencari berita.

BACA JUGA:Tahun Ini, Janji Program Seragam Sekolah Gratis Dibayar

6. Memiliki Banyak Keahlian

Jurnalistik memiliki jangkauan yang cukup luas. Banyak hal yang dipelajari ketika berada di jurusan jurnalistik. Maka dari itu, kamu bisa mendapatkan banya keterampilan seperti keterampilan komunikasi, membaca, menulis, editing, fotografi, dan lain sebagainya.

Dari keenam alasan diatas, dapat disimpulkan bahwa jurnalistik merupakan jurusan yang menarik dan menyenangkan. Untuk kamu yang suka kegiatan lapangan, membaca, dan menulis, maka jurusan jurnalistik sangat cocok buat kamu!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: