5 Asupan Makanan Ini Baik untuk Cegah Rambut Rontok, Cek Apa Saja!

Senin 05-08-2024,15:49 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan

Pasalnya makanan ini mengandung vitamin B5 yang dapat membantu melancarkan sirkulasi darah pada kulit kepala sehingga cocok untuk dikonsumsi sebagai camilan sehat. 

Di dalam 100 gram kuaci, terdapat 20 persen dari total kebutuhan vitamin B yang diperlukan oleh tubuh untuk merangsang folikel rambut. 

BACA JUGA:Wajib Tahu! Ini Khasiat Lidah Buaya untuk Atasi Penyakit Kulit, Cek Kandungannya

BACA JUGA:7 Manfaat Pare untuk Kecantikan, Skincare Alami Anti Aging

5. Seafood


--(Sumber Foto: iStockPhoto)

Makanan yang baik untuk mencegah rambut rontok yang selanjutnya adalah seafood seperti menu ikan tuna, salmon, kerang, dan juga sarden. 

Makanan laut ini mengandung asam lemak esensial omega-3 yang berfungsi untuk mencegah rambut rontok dan juga menstimulasi folikel rambut dan mempercepat pertumbuhan rambut. 

Bukan hanya itu, asam lemak omega-3 ini juga baik untuk menjaga kesehatan kulit kepala, menjaga kekuatan rambut, dan juga dapat meningkatkan cadangan keratin rambut. 

BACA JUGA:10 Manfaat Pare untuk Kesehatan, Nomor 1 Kendalikan Gula Darah

BACA JUGA:5 Resep Camilan Enak Roti Panggang yang Perlu Kamu Coba, Gampang Dibuat!

Demikian 5 makanan untuk mencegah rambut rontok yang dapat kamu konsumsi untuk mencegah kerontokan rambut ini. Yuk konsumsi secara rutin untuk hindari kebotakan. Semoga bermanfaat!

Kategori :