5 Manfaat Olahraga Otak dengan Catur, Bisa Dimainkan Siapa Saja
Foto merupakan ilustrasi.--(Sumber Foto: Pixabay)
BACA JUGA:Lisa Adhrianti Ketua, Pengurus DPD IPSA Bengkulu Dilantik
Bukan hanya olahraga otak, dengan terbiasa melakukan suatu kegiatan menantang mental, yang mana dapat merangsang otak adalah kunci manfaat terbaik di usia tua.
Sehingga, bermain catur akan bermanfaat dalam kesehatan otak. Hal tersebut, dilakukan supaya dapat memperpanjang usia otak serta menurunkan risiko pikun.
BACA JUGA:2 Hari Dibuka, Ratusan Orang Daftar Calon Aggota KPU Kabupaten/Kota di Siakba
Dalam melatih otak saat bermain catur bisa membuat otak tetap aktif serta kritis walau usia terus saja bertambah.
Sebab biasanya, seriring bertambahnya usia, akan memengaruhi otak dan terjadilah penurunan fungsi termasuk dalam daya ingat serta kemampuan berpikirnya.
3. Peningkatan konsentrasi dan daya ingat
BACA JUGA:Pemprov Anggarkan Rp10 Miliar Perbaikan Jalan Rusak
Tentu tak asing lagi dengan olahraga satu ini, dengan membiasakan bermain catur bisa membantu dalam meningkatkan kesehatan otak.
Bagi anak-anak yang punya hobi bermain catur secara rutin dpat meningkatkan kembali memori visual serta konsentrasinya sejak dini.
Tak hanya itu, dalam olahraga catur juga membutuhkan perhatian mendalam sehingga pikiranmu akan terfokus pada permainan saja.
BACA JUGA:Desa Diminta Maksimalkan Potensi Wisata
Kamu perlu untuk melatih fokus, sehingga pikiranmu tidak mudah teralihkan.
Di lain sisi, untuk menghasilkan kinerja lebih baik di manapun berada, entah itu di sekolah, tempat kerja, maupun situasi mendesak tertentu.
Kemudian, bermain catur bisa melatih otak untuk tetap berpikir rasional walaupun berada pada situasi genting.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: