Agar Tubuh Tetap Ideal Selama Ramadhan, Simak 4 Kebiasaan Sederhana untuk Menjaga Berat Badan

Agar Tubuh Tetap Ideal Selama Ramadhan, Simak 4 Kebiasaan Sederhana untuk Menjaga Berat Badan

Gambar hanya ilustrasi.--(Sumber Foto: iStock)

Terutama pada bagian kulit apel yang mempunyai kandungan pektin dan tinggi serat. 

Untuk mencegah dehidrasi, Anda bisa minum air putih cukup dua gelas ketika sahur.

BACA JUGA:BSI Resmikan Masjid di Bakauheni, Perkuat Kontribusi untuk Pertumbuhan Ekonomi

2. Penuhi Kebutuhan Cairan Tubuh

Ketika berbuka puasa, sahur, dan waktu antara buka puasa dan sahur, minum air putih 8 gelas.

Selama Ramadhan, kita bisa mengikuti pola 2-4-2 untuk air minum. Kita bisa minum 2 gelas air ketika berbuka puasa, 4 gelas ketika makan malam atau setelah tarawih, serta 2 gelas air ketika sahur.

BACA JUGA:Pelaku Curat Ditangkap, Korbannya Tetangga Sendiri

Anda juga bisa makan sup atau buah dengan kandungan air yang tinggi.

Hindari minuman manis dan berkafein berlebihan sebab akan menghambat penyerapan air dalam tubuh.

BACA JUGA:Ini Daftar Harga di Bazar Murah Pemkot Bengkulu

3. Makan Perlahan

Melansir dari berbagai sumber, otak kita membutuhkan waktu 15-20 menit sebelum mengirimkan sinyal ke perut ketika sudah kenyang.

BACA JUGA:Bulog Siapkan 17 Ton Stok Daging Beku Selama Ramadan

Artinya jika kita makan terlalu cepat, secara tidak sadar kita bisa makan lebih banyak dari yang kita butuhkan karena kita tidak memberi sinyal waktu untuk mencapai perut kita.

Ketika sahur dan berbuka, makanlah secara perlahan. Tidak perlu terburu-buru untuk menghindari makan berlebihan atau terlalu kenyang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: