KPU

Koin Kuno Indonesia Termahal, Harga Jual Tertinggi Bisa Rp100.000.000, Benarkah? Cek Faktanya

Koin Kuno Indonesia Termahal, Harga Jual Tertinggi Bisa Rp100.000.000, Benarkah? Cek Faktanya

Gambar hanya ilustrasi.--(Sumber Foto: ist)

BETVNEWS - Koin kuno Indonesia termahal, harga jual tertinggi bisa Rp100.000.000, Benarkah? Cek faktanya.

BACA JUGA:8 Koin Kuno Indonesia Termahal, Harga Jual Tertinggi Bisa Rp100.000.000, Pantes Diburu Kolektor

Koin kuno merupakan mata uang berupa koin yang dikeluarkan sejak puluhan sampai ratusan tahun yang lalu. 

Koin kuno masih menjadi topik yang hangat untuk diperbincangkan.

BACA JUGA:Jual Koin Kuno Melati Rp500 Tahun 1992 ke Lapak Ini, Cek Tempatnya

Tidak heran, jika banyak kolektor yang rela merogoh kocek hingga ratusan juta untuk bisa mengoleksi koin kuno impian mereka. 

Lalu, koin kuno apa saja yang sering dicari kolektor serta memiliki nilai paling mahal di Indonesia?

BACA JUGA:Jual Koin Kuno Buah Pala Rp25, Harganya Rp9.000.000 Per Keping, Cek Nama Tokonya Disini!

Para kolektor kerap kali mencari koin kuno karena keberadaannya bisa dikatakan langka serta memiliki harga yang cukup mahal. 

BACA JUGA:Jual Koin Kuno Komodo Rp50, Bisa Laku hingga Rp2.500.000, Cek Cara Jualnya!

Bahkan terdapat koin kuno yang dihargai hingga puluhan sampai ratusan juta rupiah! 

Berikut beberapa koin kuno paling mahal di Indonesia:

Koin Kuno Rp25 Tahun Emisi 1971

Pada tahun 1971, Indonesia pernah mencetak uang logam dengan gambar burung. Namun masa berlaku uang tersebut sudah dihabis pada 24 Juni 2012. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: