KPU

Serupa Tapi Tak Sama, Inilah Perbedaan Antara PayLater dan Pinjaman Online yang Perlu Kamu Ketahui

Serupa Tapi Tak Sama, Inilah Perbedaan Antara PayLater dan Pinjaman Online yang Perlu Kamu Ketahui

Serupa tapi tak sama, inilah perbedaan antara paylater dan pinjaman online yang perlu kamu ketahui--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Sementara untuk pinjol, biasanya lembaga yang menyediakan pembiayaan dapat diakses oleh masyarat melalui berbagai aplikasi secara online dan bukan berasal dari bank.

BACA JUGA:Kemungkinan Penyebab Traveloka PayLater Eror dan Cara Mengatasinya, Segera Cari Tahu di Sini

Oleh sebab itu, aplikasi pinjol dapat diakses secara mandiri sehingga penggunanya juga dapat meminjam uang tanpa perlu bertransaksi di masketplace tertentu. 

5. Perbedaan dari Tingkat Keamanan

Dari segi tingkat keamana, paylater dianggap lebih aman dibandingkan pinjol lantaran layanannya berasal dari lembaga pembiayaan yang terpercaya seperti bank atau multifinance. 

BACA JUGA:Bunga Rendah namun Beresiko Jadi Konsumtif, Segera Cek Kelebihan dan Kekurangan Traveloka PayLater di Sini

Sementara itu, keberadaan pinjol tidak seluruhnya terdaftar dan diawasi oleh OJK sehingga banyak pula pinjol ilegal atau pinjol bodong yang tersebar di berbagai wilayah Indonesia sehingga lebih beresiko. 

6. Perbedaan dari Segi Bunga dan Hasil Pinjaman

Dari segi bunga pinjaman, keduanya mengenakan bunga bagi peminjam. Besaran bunga yang diberikan juga berbeda tergantung pada perusahaan penyedia layanan. 

BACA JUGA:Kamu Bisa Booking Tiket Liburan Sekarang Lalu Bayar Belakangan dengan Traveloka PayLater, Cek Cara Aktivasinya

Untuk itu, kamu dapat memeriksa bunga dari beragam jenis paylater maupun pinjol dan memilihnya sesuai dengan keinginan. 

Sementara dari hasil pinjaman dalam penyaluran dana paylater melibatkan banyak pihak seperti peminjam, perusahaan penyedia pinjaman itu sendiri, e-commerce dan juga merchant. 

Sedangkan untuk pinjol, mereka hanya melibatkan dua pihak yaitu perusahaan penyedia dana dan juga peminjam. 

BACA JUGA:Pinjaman Online Bunga Rendah, Coba Ajukan Melalui BCA PayLater, Tawaran Limit Sampai Rp20 Juta

Demikian perbedaan antara paylater dan juga pinjaman online (pinjol) yang perlu kamu ketahui. Meski sekilas terdengar sama, keduanya merupakan hal yang berbeda. Semoga bermanfaat!(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: