dempo

Coba Lakukan Ini Setelah Bangun Tidur, 6 Adab yang Dianjurkan Dalam Islam, Yuk Amalkan

Coba Lakukan Ini Setelah Bangun Tidur, 6 Adab yang Dianjurkan Dalam Islam, Yuk Amalkan

Ilustrasi. Coba lakukan ini setelah bangun tidur, 6 adab yang dianjurkan dalam Islam.--(Sumber Foto: Tim/BETV)

"Bahwa Nabi Muhammad shallallahu 'alaihi wa sallam ketika bangun tidur beliau membaca: Alhamdulillah alladzi ahyaanaa ba'damaa amaatanaa wa ilaihin nusyur." (HR. Bukhari 6312, Muslim 2711, dan lainnya).

BACA JUGA:Sebelum Tidur Biasakan Minum Air Putih, Dapatkan 4 Manfaat Ini untuk Tubuhmu

3. Membaca 10 ayat terakhir surah Ali-Imran

Beliau duduk, lalu mengusap bekas kantuk yang ada di wajahnya dengan tangannya, kemudian beliau membaca 10 ayat terakhir surah Ali-Imran.(HR. Ahmad 2201, Bukhari 183, Nasai 1631, dan yang lainnya)

4. Gosok gigi

Nabi Muhammad shallallahu 'alaihi wa sallam apabila bangun malam, beliau membersihkan mulutnya dengan bersiwak. (HR. Bukhari 245 dan Muslim 2555).

BACA JUGA:Jangan Sepelekan! Ternyata Ini Bahaya Tidur Pakai Earphone, 6 Risiko Tak Terduga Dapat Kamu Alami

5. Membersihkan hidung dengan menghirup air lalu mengeluarkannya

"Membersihkan hidung memasukkan air ke dalam hidung dengan cara disedot, dalam bahasa arab disebut istinsyaq dan mengeluarkannya disebut istintsar."

"Apabila kalian bangun tidur maka bersihkan bagian dalam hidung 3 kali karena setan bermalam di rongga hidungnya." (HR. Bukhari 3295 dan Muslim 2386).

BACA JUGA:Ada Cara Cepat Agar Kamu Tidur Lelap di Malam Hari, Luangkan Waktu 8 Jam Saja! Penderita Insomnia Perlu Tahu

6. Memncuci kedua tangan 3x

"Mencuci kedua tangan 3 kali apabila kalian bangun tidur maka janganlah dia mencelupkan tangannya ke dalam wadah, sebelum dia mencucinya 3 kali, karena dia tidak mengetahui di mana tangannya semalam berada."

(HR. Bukhari dan Muslim 278).

BACA JUGA:Sudah Tahu? Ini Keutamaan Surah Al Falaq, Disebut Doa Pengantar Tidur yang Dapat Diamalkan Sehari-hari

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: