Hindari 8 Makanan Penyebab Jerawat di Wajah, Buat Breakout Makin Parah

Hindari 8 Makanan Penyebab Jerawat di Wajah, Buat Breakout Makin Parah

makanan, penyebab jerawat, jerawat, kecantikan, kesehatan,--(Sumber Foto: Doc/BETV)

1. Makanan Tinggi Gula


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

Makanan penyebab jerawat yang mesti kamu hindari adalah makanan tinggi gula. Makanan manis seperti kue, permen, soda, dan minuman manis lainnya dapat meningkatkan kadar insulin.

Peningkatan insulin memicu produksi sebum yang berlebihan, yang dapat menyumbat pori-pori dan menyebabkan jerawat.

BACA JUGA:Bisa Jadi Scrub Alami, Ini 6 Manfaat Daun Jambu Biji untuk Wajah yang Perlu Kamu Ketahui

BACA JUGA:Mudah Banget! Begini 5 Cara Mengolah Daun Jambu Biji Jadi Obat Herbal

2. Produk Susu

Makanan penyebab jerawat yang harus kamu hindari selanjutnya ialah produk susu.

Susu dan produk susu, seperti keju, yogurt, dan es krim, diketahui dapat meningkatkan kadar hormon tertentu yang memicu jerawat pada sebagian orang.

Oleh karena itu, sebisa mungkin jika ingin megonsumsi susu adalah susu murni yang tidak ditambah dengan pemanis maupun bahan lainnya.

BACA JUGA:5 Efek Samping Konsumsi Daun Jambu Biji Berlebihan, Bisa Turunkan Tekanan Darah

BACA JUGA:Patroli Nataru, Kapolres Kaur dan Jajaran Amankan Ratusan Botol Miras Ilegal

3. Makanan Olahan dan Cepat Saji

Makanan penyebab jerawat yang harus dihindari secara hati-hati adalah makanan olahan dan cepat saji.

Makanan cepat saji seperti burger, pizza, kentang goreng, san jenis lainnya seringkali mengandung tinggi lemak jenuh, gula, dan garam.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: