Kenali Faktor dan Peran Perilaku Bullying yang Perlu Dipahami, Simak di Sini!

Kenali Faktor dan Peran Perilaku Bullying yang Perlu Dipahami, Simak di Sini!

Foto merupakan ilustrasi.--(Sumber Foto: Qureta.com)

2. Kelompok sebaya

Tidak hanya dari keluarga saja, perilaku bullying juga dapat terjadi sebab dari beberapa orang. Dikarenakan ingin mendapatkan pengakuan dari orang lain.

BACA JUGA:5 Jenis Bullying yang Dapat Dialami Seseorang, Salah Satunya Perundungan Fisik

Bahkan mencoba mencelakakan orang lain, dengan melakukan bullying untuk diakui kekuatannya.

3. Kondisi lingkungan sosial

Tak hanya itu saja, penyebab terjadinya bullying bisa karena kondisi lingkungan sosial. 

Tindakan bullying terjadi, bisa dikarenakan salah satu faktor lingkungan sosial yaitu kemiskinan. 

BACA JUGA:PPK dan PPS di Seluma, Ikuti Bimtek Pengelolaan Keuangan

Tidak sedikit orang yang hidup dalam kemiskinan, kerap kali menjadi tukang bully. Mereka akan berbuat apa saja untuk dapat memenuhi kebutuhan hidupnya. Misalnya dengan melakukan pemalakan antar siswa di sekolah. 

4. Sekolah 

Faktor lainnya juga, sering terjadi terhadap pihak sekolah yang mengabaikan adanya bullying. 

Sehingga, anak-anak sebagai pelaku perundungan tersebut akan semakin kuat, dan terus-menerus melakukan bullying pada orang lain (korban).

BACA JUGA:Jelang Ramadan, Siap-siap Polisi Akan Tertibkan Balap Liar dan Miras

Sebab dari pihak sekolah tidak melakukan tindakan yang membangun, supaya anak tidak mengulangi perlakuan tersebut.

Hukuman yang diberikan dari sekolah khususnya guru, bisa saja membuat anak didik melakukan hal yang sama terhadap teman sebayanya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: