- 1 liter air
- 1 sdm bawang putih goreng untuk taburan
Cara Membuat:
- Bersihkan ikan kemudian potong sesuai selera
- Marinasi dengan garam dan perasan jeruk nipis selama 10 menit
- Bilas daging ikan yang sudah dimarinasi
- Tumis bawang putih dan merah iris hingga wangi
- Tambahkan serai, daun salam, daun jeruk, kunyit, jahe dan lengkuas iris atau geprek
- Tambahkan air secukupnya dan aduk, lalu biarkan mendidih
- Tambahkan ikan dan cabe rawit utuh
- Bumbui dengan garam dan gula
- Tambahkan belimbing wuluh
- Jika sudah matang dan sesuai selera masukkan irisan tomat dan kemangi
- Pindang ikan laut siap disantap.
BACA JUGA:Ini 7 Manfaat Bawang Bombay bagi Kesehatan Tubuh, Ampuh Menjaga Tekanan Darah
BACA JUGA:Sama-sama Masalah Ingatan, Ketahui 3 Perbedaan Pikun dan Pelupa Ini, Gejalanya Berbeda, Lho!
4. Asam Padeh Ikan
Olahan ikan laut berkuah selanjutnya adalah asam padeh. Menu satu ini berasal dari Minangkabau, yang kemudian populer ke berbagai daerah di Indonesia.
Rasanya yang asam, pedas dan segar membuat olahan satu ini terasa sangat lezat, ini resepnya.
Bahan-bahan:
- 2 ekor ikan salem
- 3 buah tomat merah iris
- 2 buah asam kandis
- 1 batang sere geprek
- 2 lembar daun salam
- 3 lembar daun jeruk
BACA JUGA:Hati-hati! 5 Kebiasaan Sehari-hari Ini Bikin Kamu Jadi Pelupa, Salah Satunya Kurang Olahraga