Ini Cara Gampang Pinjam Uang di BSI Mobile, Bisa Pinjam Hingga Rp50.000.000

Ini Cara Gampang Pinjam Uang di BSI Mobile, Bisa Pinjam Hingga Rp50.000.000

Gambar hanya ilustrasi.--(Sumber Foto: ist)

 

1. Memenuhi Persyaratan sebagai berikut:

• WNI, tinggal di Indonesia dan telah berusia 21 tahun atau sudah menikah.

• Punya nomor telepon yang terdaftar dan aktif

• Punya email yang masih aktif dan valid

• Punya rekening pribadi yang sama dengan identitas di KTP

• Syarat-syarat tersebut wajib hukumnya, sehingga harus dipenuhi oleh nasabah.

 

2. Mengunduh Aplikasi BSI Mobile di Appstore atau Playstore dan Buat Akun

Cara membuat akun di aplikasi BSI Mobile yaitu:

• Buka aplikasi yang sudah diunduh lalu klik pada tulisan “Daftar”

• Layar akan menampilkan formulir pendaftaran, isi semua kolom dengan data yang benar sesuai identitas diri.

• Lakukan verifikasi pada nomor telepon dan email yang didaftarkan pada aplikasi.

• Verifikasi mungkin dilakukan dengan mengirimkan kode OTP ataupun panggilan telepon oleh BSI kepada nasabah.

BACA JUGA:Diminta Buka Pintu Surga, Abu Nawas Beri Jawaban Cerdas, Baginda Raja Sampe Molongo

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: