Matangkan Persiapan Atlet, Kota Bengkulu Targetkan Raih Juara Umum POPDA 2024

Matangkan Persiapan Atlet, Kota Bengkulu Targetkan Raih Juara Umum POPDA 2024

Dispora Kota Bengkulu terus mematangkan persiapan kepada seluruh atlet yang akan bertanding agar kembali meraih juara umum POPDA seperti tahun sebelumnya.--(Sumber Foto: CW/BETV)

BACA JUGA:Guru di Kota Bengkulu Keluhkan Keterlambatan Pencairan TPG, Ini Tanggapan Diknas

"Target kita tetap fokus pada juara umum, dan para atlet nanti kami pastinya akan memberikan reward sebagai apresiasi kepada semua atlet. Persiapan dari para atlet kita juga sampai saat ini telah mencapai 85 persen," tutup Hengki Oktarija.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: