KPU

Polisi Kejar Pelaku Pembunuhan Penjaga Masjid

Polisi Kejar Pelaku Pembunuhan Penjaga Masjid

Polisi saat melakukan penyisiran di rawa, untuk melakukan pencarian pelaku penusukan marbot Masjid, Sabtu 28 Januari 2023.--(Sumber Foto: Tim/Betv)

Korban pertama kali diketahui oleh Mirzan merupakan warga setempat, karena korban menggedor rumah saksi sekoitar pukul 05.30 WIB. Saat saksi membuka pintu, melihat korban dalam posisi menahan rasa sakit dan perut penuh darah, kemudian meminta pertolongan kepada saksi.

BACA JUGA:KPU Provinsi-Kejati Bengkulu Teken Perjanjian Kerja Sama, Begini Isi Kesepakatannya

Mendapati kondisi tersebut, saksi kemudian melaporkan kejadian tersebut kepada ketua RT setempat. Oleh beberapa warga korban kemudian dilarikan ke rumah sakit. Namun setiba di IGD RS M. Yunus korban meninggal dunia.

BACA JUGA:Ketua DPD Perindo Rejang Lebong Serahkan Berkas PAW Netty Yuliani

Sebagai marbot Masjid keseharian korban diketahui hanya melaksanakan azan di masjid dan mengajar mengaji anak-anak di lokasi. Korban tinggal disalah satu kamar yang berada di Masjid tempatnya bekerja.

BACA JUGA:Ditlantas Polda Bengkulu: Tilang Konvensional Kembali Berlaku

"Dia hampir 2 bulan di sini, keseharian bersih-bersih masjid, adzan setiap waktu dan mnengajar mengaji anak-anak disini setiap sore dan habis magrib," pungkasnya.(**)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: